Selasa, 14 Maret 2017


Hipotesisi Deskriptif, Hipotesis Koperati dan Hipotesis Asosiatif

Hipotesisi Deskriptif

Ha : Pasien DM menyukai makanan yang manis dan berlemak.
Ho : Pasien DM tidak menyukai makanan yang manis dan berlemak
Ha : Pasien Gout suka mengkonsumsi kacang-kacangan dan tinggi purin
Ho : Pasien Gout tidak suka mengkonsumsi kacang-kacangan dan tinggi purin

Hipotesis Asosiatif
Ha : Ada hubungan konsumsi makanan indeks glikemik rendah dengan kadar gula darah pada pasien diabetes mellitus di RSUD X
H0 : tidak ada hubungan konsumsi makanan indeks glikemik rendah dengan kadar gula darah pada pasien diabetes mellitus di RSUD X

Ha : ada hubungan asupan protein dengan kejadian stunting diwilayah kerja puskesmas kebon jeruk
Ho : tidak ada hubungan asupan protein dengan kejadian stunting diwilayah kerja puskesmas kebon jeruk

Hipotesis komparatif
Ha : Ada perbedaan konsumsi buah dan sayur pada remaja laki-laki dan perempuan
Ho : tidak ada perbedaan konsumsi buah dan sayur pada remaja laki-laki dan perempuan

Ha : Ada perbedaan asupan gula, garam dan lemak terhadap IMT Obese dan Normal

Ho : tidak ada perbedaan asupan gula, garam dan lemak terhadap IMT Obese dan Normal

Tidak ada komentar:

Posting Komentar